• Sahabat Nabi

    Gelar Buat Ali bin Abi Thalib

    A’uudzu billaahi minasy syaythaanir rajiim Bismillahir rahmaanir rahiim.Alhamdulillahi robbil ‘alaamin Allaahumma shalli wa sallim wa barik ‘alaa Sayidina Muhammadin wa ‘alaa aali Sayidina Muhammadin wa ashaabihi wa azwajihi wa dzuriyyatihi wa ahli baitihi ajma’in. Yaa Mawlana Yaa Sayyidi Madad al-Haqq.

  • Tanya Jawab,  Tasauf

    Santri Ikut Thariqah

    Santri Ikut Thariqah Al-Kisah no.06/ 10 – 23 Mar 2008   Assalamu’alaikum Wr. Wb. Saya seorang santri di sebuah pe­santren. Saat ini saya tengah belajar ilmu syariat dan ilmu umum. Bolehkah saya mengikuti bai’at thariqah, padahal saya masih belajar ilmu syariat? Thariqah apa yang cocok bagi saya? Wassalamualaikum Wr Wb. Witono Pekalongan, Jawa Tengah

  • Tasauf

    7 Tanya Jawab Tentang Thariqat

    7 Tanya Jawab Tentang Thariqat Assalamu’alaikum Wr. Wb Pengunjung sufimuda yang dirahmati Allah, terima kasih atas kunjungan dan tanggapannya terhadap blog sufimuda, tentu lebih banyak kurangnya dari pada lebihnya, setelah sebulan sufi muda menerbitkan artikel-artikel, kami menerima banyak pertanyaan (45 pertanyaan) yang dikirim ke email sufimuda@gmail.com, sebagian besar bertanyaannya seputaran Thariqat, Mursyid dan Wasilah. Masalah thariqat bagi sebagian awam masih ragu-ragu, apakah memang bagian dari ajaran Islam atau suatu amalan yang diadakan oleh orang-orang sufi tanpa ada dasar dalilnya. Karena pertanyaannya sebagian besar menginginkan dalil-dalil, maka kami menjawabnya dengan dalil-dalil, sebagian besar kami ambil dari buku: